Manajemen Pakan
Admin Diskan | 09 Juni 2023 | Dibaca 2088 kali

Manajemen Pakan adalah Faktor penting untuk mendukung keberhasilan budidaya ikan

  1. Pakan dimanfaatkan secara efektif dan efisien shg pertumbuhannya optimal.

  2. Biasanya pembudidaya memberi pakan tanpa memperhatikan kualitas dan kuantitas pakan, dan waktu yang tepat.

  3. Pakan yang berkualitas harus memr nutrisi terutama protein (sesenuhi beberapa syarat: kadauai kebutuhan),  diameter (ukuran pakan), mudah dicerna,  diserap oleh tubuh, disukai ikan, kadar abu yang rendah.

  4. Kualitas pakan yang baik, akan dimanfaatkan ikan dengan baik bila cara pemberian pakannya dilakukan dengan baik secara kuantitas dan tekniknya.

  5. Pemberian pakan pd waktu yang tepat, berkaitan dengan frekuensi pemberian pakan.

  6. Suhu air berpengaruh pada konsumsi pakan ikan.

  7. Suhu tidak optimum nafsu makan berkurang, maka pemberian pakan harus dikurangi.

  8. Suhu air saat pagi, siang, sore, berbeda, jadi pakan yang diberikan jumlahnya seharusnya berbeda.

BAGIKAN :